Selasa, 22 April 2025

Buku Ajar Kewirausahaan UNSURYAPRENUER : Mengintegrasikan Kewirausahaan dalam Kurikulum Pendidikan

  • April 22, 2025
  • Penerbit NEM


Kewirausahaan berkelanjutan bukan sekadar tren, melainkan sebuah paradigma baru dalam berbisnis. Paradigma ini menekankan pentingnya menciptakan nilai ekonomi, sosial, dan lingkungan secara bersamaan.

 

Buku ajar ini dirancang untuk membekali para pembaca dengan pengetahuan dan keterampilan yang dibutuhkan untuk membangun dan mengembangkan usaha yang tidak hanya menguntungkan secara finansial, tetapi juga memberikan dampak positif bagi masyarakat.

 

Dalam buku ajar ini, kami menyajikan materi-materi yang relevan dan aplikatif, mulai dari konsep dasar kewirausahaan berkelanjutan, identifikasi peluang bisnis berkelanjutan, perencanaan usaha yang bertanggung jawab, hingga strategi pemasaran, menatalitas wirausahan, dan kewirausahaan berkelanjutan. Kami juga menyertakan contoh-contoh kasus nyata dan kisah sukses para wirausahawan berkelanjutan, dengan harapan dapat memberikan inspirasi dan motivasi bagi para pembaca.

 

                                                                    PEMBELIAN BUKU: