Minggu, 19 Mei 2024

Penggunaan Teknologi dalam Pembelajaran Bahasa Inggris

  • Mei 19, 2024
  • Penerbit NEM


Penggunaan Teknologi dalam Pembelajaran Bahasa Inggris adalah sebuah panduan inovatif yang mengeksplorasi bagaimana teknologi dapat diterapkan dalam proses pembelajaran bahasa Inggris secara efektif. Penggunaan teknologi dalam Pembelajaran Bahasa Inggris juga merupakan panduan yang komprehensif bagi para pembelajar bahasa Inggris yang ingin memanfaatkan teknologi dalam meningkatkan kemampuan mereka. Buku ini menyajikan berbagai aplikasi dan website yang dirancang khusus untuk membantu pembelajaran bahasa Inggris, dengan berfokus pada pengembangan keterampilan mendengarkan (listening skill), keterampilan berbicara (speaking skill), keterampilan membaca (reading skill), dan keterampilan menulis (writing skill). Pada setiap aplikasi dan websitenya dijelaskan secara rinci, termasuk kelebihan dan kekurangan dari aplikasi ataupun websitenya dan bagaimana cara penggunaannya. Dengan panduan ini, pembaca dapat memanfaatkan teknologi secara efektif untuk membantu proses pembelajaran bahasa Inggris mereka serta meningkatkan kemahiran mereka dalam berbahasa Inggris.

  

                                                                   PEMBELIAN BUKU: