Kamis, 30 November 2023

Pendidikan Kesehatan pada Kasus Pneumonia Anak Berbasis Riset

  • November 30, 2023
  • Penerbit NEM

              


Anak usia di bawah lima tahun (BALITA) sedang berada pada periode emas proses tumbuh kembang. Sayangnya, beberapa penyakit mengintai optimalisasi tumbuh kembang sang anak. Salah satunya ialah PNEUMONIA. Hal ini diperparah dengan data yang menunjukkan bahwa kematian anak balita akibat pneumonia, mayoritas tidak terlaporkan di 32 provinsi Indonesia. 30% anak dengan pneumonia memerlukan rawat inap, dengan rata-rata 5 hari perawatan. Begitu anak dinyatakan sembuh, pneumonia masih menghantui, di mana 87,5% anak kambuh dan dirawat kembali di rumah sakit (red. Rehospitalisasi).

 

Buku ini akan membahas tugas mulia perawat dalam mengoptimalkan peran ibu selama mendampingi anak dalam menjalani perawatan di rumah sakit. Peran ibu krusial untuk memperpendek lama hari rawat dan kekambuhan. 

                                                     PEMBELIAN BUKU: