Model Kompetensi Agribisnis Petani Kakao
Buku ini akan membahas model kompetensi agribisnis petani
kakao sebagai pelaku usaha perkebunan rakyat dari perspektif keilmuan sosial ekonomi pertanian. Selain itu, beberapa indikator teknis dan manajerial
agribisnis dalam pengelolaan usaha perkebunan rakyat juga dipaparkan secara jelas dan rinci. Sistem pendekatan penyuluhan dan
pemberdayaan masyarakat pelaku usaha perkebunan rakyat sebagai referensi dalam menghadapi “tantangan” tersebut dalam buku ini disajikan dengan bahasa yang
sederhana dengan
data dan contoh kasus yang
aktual.
Harapannya, dengan hadirnya buku ini dapat menambah pengetahuan dan menumbuhkan
jiwa kewirausahaan kepada para pembaca sehingga peluang pengembangan kompetensi
agribisnis usaha perkebunan rakyat menjadi trigger pembangunan pertanian
berkelanjutan masyarakat Indonesia.
PEMBELIAN BUKU: