Ilmu Sosial dan Budaya Dasar
Pada buku ini, penulis mencoba menbahas banyak tentang ilmu budaya dasar yang
memfokuskan pada kesehatan khususnya budaya dasar dalam kebidanan.
Penulis juga mengupas latar belakang sosial
budaya yang berkaitan dengan kebidanan, terutama kebiasaan masyarakat dalam
menghadapi dan mengatasi masa-masa kehamilan, persalinan, nifas, laktasi yang
materinya difokuskan pada latar belakang budaya kesehatan di mana tetap tidak
menghilangkan dasar dari ilmu budaya yang wajib diketahui oleh mahasiswa atau
peserta didik dan perbandingan sosial budaya yang ada di masyarakat Indonesia
dan belahan dunia.
PEMBELIAN BUKU: